Para pecinta musik dunia tentu sudah tidak asing lagi dengan musisi multitalenta asal Amerika Serikat yaitu Bob Dylan yang telah meraih Penghargaan Nobel Sastra pada tahun 2016 ini. Penghargaan tersebut memang layak dimiliki oleh musisi satu ini karena dia telah menciptakan jenis ekspresi puitis baru dalam tradisi lagu Amerika yang begitu mengagumkan. Namun bukan berarti […]
Arsip Tag | bob dylan
Musik dan Kaitannya dengan Industri Budaya
Kita yang gemar mendengarkan musik akan menemui karya-karya dari musisi dengan musikalitas yang beragam. Baik secara lirik, aransemen, hingga nada-nada yang disajikan dalam bentuk karya, baik lagu maupun komposisi. Banyak faktor bagi pendengar untuk memilih karya mana yang pantas untuk didengarkan. Baik secara pribadi atau karena memang kebanyakan orang mendengarkan karya yang sama sehingga tergerak […]