Arsip Tag | buku catatan

Kemuning

Satu, dua, tiga, detik kuhitung. Bosan, tak ada yang bisa kulakukan. Waktu berjalan begitu lambat dan melelahkan di sisi tempatku berdiri, tak ada suara yang bisa kudengar, tak ada nyanyian yang kata orang membuat suasana hati menjadi lebih baik. Sunyi, hanya itu yang kurasakan. (lebih…)

Lanjut Baca
cerita-anak-alice-laselles-karangan-ratu-victoria-inggris

Ratu Victoria dan Petualangan Alice Laselles

Berita Buku – Tahukah kamu bahwa Ratu Victoria juga menulis cerita anak? Buku dongeng untuk anak karangan Sang Ratu ini diberi judul The Aventures of Alice Laselles: A Children’s Story—Petualangan Alice Laselles: Sebuah Cerita untuk Anak-Anak. (lebih…)

Lanjut Baca
sampul-buku-kulit-manusia

Mengejutkan, Sampul Buku-Buku Ini Terbuat dari Kulit Manusia

Berita Buku – Sejak jaman dulu, orang sudah mencatat suatu peristiwa atau informasi di sekitarnya dengan cara menulis. Orang jaman dulu menulis di atas kulit binatang, daun lontar, dan bahkan batu. Namun, beberapa temuan berikut ini mengungkapkan bahwa ternyata kulit manusia juga digunakan sebagai media tulis menulis; meskipun bukan bagian dalamnya, hanya sebagai cover atau […]

Lanjut Baca