Arsip Tag | Gus Dur

IMG_20210523_091735_093

Ketika Kato Melihat Islam Indonesia

Ketika Jepang diguncang Tsunami, datanglah bantuan dari Indonesia. Ketika orang Jepang ditolong oleh perawat Indonesia, ia mengatakan “Saya diselamatkan oleh senyumannya.” Kisah Kato inilah yang menandaskan bahwa sejatinya hubungan kemanusiaan melampaui urusan agama. Islam memiliki jiwa dan semangat perdamaian itu. (lebih…)

Lanjut Baca
burung-pak-kyai

Kisah Pak Kyai & Burungnya

Dongeng kisah Pak Kyai dan burungnya. Alkisah di suatu negeri tanpa nama sedang terjadi kehebohan. Negeri yang pada mulanya titi tentrem karta raharja itu tiba-tiba bergejolak.  Orang-orang baik disingkirkan, nabi-nabi palsu bermunculan. Seorang wali yang memilih diam di hutan bahkan meramalkan negeri itu sedang kena kutukan. Menurutnya, kaum negeri itu sudah mirip kaum Luth. Banyak […]

Lanjut Baca