Arsip Tag | menciptakan tokoh cerita

sumber gambar dari www.jurukunci.net

Membuat Karakter untuk Cerita Fiksi Anak

Berita Buku – Terma ‘karakter’ biasanya dipakai dalam dua konteks. Konteks pertama, karakter merujuk pada individu-individu yang muncul dalam cerita seperti ketika ada orang yang bertanya; “Berapa karakter yang ada dalam cerita itu?”. Konteks kedua, karakter merujuk pada percampuran dari berbagai kepentingan, keinginan, emosi, dan prinsip moral dari individu-individu tersebut seperti yang tampak implisit pada […]

Lanjut Baca
contoh-karakter-dalam-cerita

Karakter dalam Cerita: Konstelasi dan Konfliknya

Pendahuluan  Secara luas, dalam fiksi Indonesia dikenal istilah tokoh dan watak, yang lebih lanjut dari kedua kata itu terbentuk istilah tokoh dalam cerita atau penokohan dan perwatakan. Ibarat sebuah koin, tokoh dalam cerita dan watak tidak dapat terpisahkan sebagai dua sisi berbeda yang membentuk satu kesatuan. Sebenarnya saya lebih menyukai istilah karakter dalam cerita sebab istilah itu sekaligus mencakup keduanya. […]

Lanjut Baca
klimaks-pada-cerita

Klimaks Pada Cerita Fiksi

Apa itu klimaks pada cerita fiksi? Secara sederhana bisa dikatakan bahwa fiksi bertumpu pada karakter dan cerita. Karakter—saya lebih suka memakai terminologi ini sebab di dalam menyangkut dua hal sekaligus, yaitu tokoh dan watak—tanpa cerita hanya akan merupakan kata-kata deskripsi saja, tak ada pergerakan, statis. Pun, sebaliknya tidak mungkin ada cerita tanpa karakter, tidak akan […]

Lanjut Baca