Arsip Tag | menulis artikel

buku-menjaga-gairah-menulis

Menjaga Gairah Menulis

Meski sudah banyak buku tentang panduan menulis dan pengalaman menulis, tetap saja menulis tak bisa dipisahkan dari buku. Dari buku itulah, kita mengenali kisah, cerita, sampai pengalaman yang dibagi para penulis lewat bukunya. Disana, kita bakal menemui kisah tentang hubungan dan pengalaman menulis dengan membaca. Karena itulah, rasanya susah melepaskan kebiasaan menulis dengan kebiasaan membaca. […]

Lanjut Baca

Kaum Muda Menulis: Buat Apa?

Oleh Elvan De Porres Masa muda adalah masa emas bagi pembentukan jati diri. Lebih daripada itu, masa ini merupakan pemantapan penemuan diri menuju masa depan. Menjalani masa muda tanpa kesadaran ini hanya menjadikan hidup nirmakna. Sebab, generasi muda adalah penerus bangsa, masa depan negeri. Oleh karenanya, ia mesti senantiasa mengembangkan dan mewujudkan diri dengan pelbagai […]

Lanjut Baca
cara-menulis-artikel-ramah-SEO

Menulis Artikel Ramah SEO

Artikel ini akan membantu Anda untuk menggunakan perangkat Search Engine Optimization dari Yoast yang digunakan beberapa pengguna wordpress selfhosted. Tujuannya, Anda memahami cara menulis dengan mengacu pada kriteria SEO yang baik agar artikel Anda dapat ditemukan di mesin pencari.

Lanjut Baca
membuat-artikel-dan-memotong-paragraf

Tips Cepat Membuat Artikel dengan Tampilan Menarik

Pada tips bagian ini, Anda diajak untuk membuat artikel atau melakukan edit artikel di blog. Pada dasarnya tombol-tombol pada blog memiliki fungsi yang nyaris sama dengan fungsi penulisan pada microsoft office. Misalnya “ctrl+B” adalah untuk membuat huruf tebal. Pada blog, menu ini ditampilkan dengan tombol bergambar huruf “B”.

Lanjut Baca