Sebagai karya sastra yang ditulis, puisi bisa dinikmati dengan berbagai macam cara. Bisa saja dengan deklamasi, pertunjukan atau dengan membacanya sembari meresapinya. Tetapi bagaimana bila puisi itu sendiri sudah merupakan bunyi-bunyian yang indah? Barangkali kita hanya cukup untuk mendengarkannya saja dan memasang telinga kita dengan baik-baik. (lebih…)
Arsip Tag | nostalgia
Menulis Kenangan di Puisi
Inspirasi By Linda on 20 April 2015 ; 265 views Rating (0 votes, average: 0.00 )
Log in to rate this. 0
Log in to rate this. 0
Berita Buku – Waktu adalah sesuatu yang terus berjalan dan tidak bisa diulang. Sebagaimana hidup, waktu tidak akan pernah bisa berhenti, kecuali pada satu titik di mana dia diharuskan untuk berhenti. Orang yang hidup akan melalui berbagai waktu yang tidak bisa dimiliki ataupun ditukar dengan waktu orang lain. Di samping itu, dia juga tidak bisa […]