Arsip Tag | otobiografi

buku-biografi-mahatma-gandhi

Kisah Gandhi; Pejuang Kemanusiaan

            Hari itu, tanggal 2 Oktober 1869, lahirlah seorang anak bernama Mohandas Karamchand Gandhi. Masa kecil Karamchand tak selalu mulus. Ia mengalami kesulitan belajar berkali-kali. Ia susah dalam berhitung, ia juga susah sekali dalam berteman. Ia pemalu, dan tak pernah bermain sama teman-temannya, badannya kurus, lemah dan kecil. Semenjak kecil ia sudah menemukan makna keberanian. […]

Lanjut Baca
otobiografi-om-ben

Om Ben: Penelitian, Ibunda, dan Buku

Membaca buku Hidup di Luar Tempurung (2016) bagi saya sangat menyenangkan dan begitu mengena. Bagaimana tidak? Sebuah otobiografi milik Benedict Anderson– selanjutnya akan saya sebut Om Ben–dikemas begitu empuk, gaul, dan mengalir apa adanya seperti dongeng sebelum tidur. Saya barangkali hanya mampu memperingatkan bagi siapa saja yang nanti akan meminjam dan membaca buku ini: Hati-hati! […]

Lanjut Baca
saya-nujood-ali-10-tahun-dan-janda

Di Balik Paradoks dan Tragedi Nujood Ali

Di balik buku Saya Nujood, Usia 10 dan Janda, dikisahkan Nujood Ali dengan Delphine Minoui, kita (pembaca) seakan menelusuri lautan kata-kata di sebuah negeri magis, berada di ujung paling selatan Semenanjung Arab, diempas Laut Merah dan Samudra Hindia, yakni Yaman. Orang-orang tua dahulu sekali menyebutnya: Arabia Felix, Arabia Bahagia. (lebih…)

Lanjut Baca
220px-Gola_Gong

Gola Gong, Sastrawan yang Mengubah Banten

            Siang itu, matahari begitu terik. Sepulang mengantarkan istriku, aku pergi ke Gramedia di Solo Grand Mall (SGM). Bila sebagian besar remaja, muda-mudi dan anak muda ke Mall dengan gaya yang begitu indah atau sedap dipandang mata, aku malah belum mandi. Tapi tak masalah, tak mandi tidak membatalkan puasa. Waktu itu, Senin (20/6/16) sekolahku libur. […]

Lanjut Baca

Kretek Indonesia

Oleh Budiawan Dwi Santoso Buku berjudul Kretek Indonesia: Dari Nasionalisme hingga Warisan Budaya (2014) ini penting dibaca. Dengan membaca buku ini, kita menjadi mahfum bahwa kretek bukan sekadar tembakau kering yang sudah dirajang, dilinting, lalu dihisap, yang menurut publik dapat menyebabkan gangguan kesehatan bagi perokoknya. (lebih…)

Lanjut Baca