Jawa di masa lalu nampak seperti hamparan karpet hijau. Orang sering kagum dengan menyebutnya Mooi Indie. Betapa tidak, sisa-sisa kecantikan itu masih bisa kita saksikan sampai hari ini. Di Yogyakarta misalnya, kita bisa menemui pemandangan-pemandangan cantik alam yang masih murni di berbagai objek wisata pedesaan maupun di bukit-bukitnya. (lebih…)
Arsip Tag | pertanian
Tanah dan Persoalan Lainnya di Jawa
Review Buku Non Fiksi By Arif Saifudin Yudistira on 6 April 2017 ; 43 views Rating (0 votes, average: 0.00 )
Log in to rate this. 0
Log in to rate this. 0
Desa selalu menawarkan surga yang tak bakal kita temukan di kota. Udara sejuk di pagi hari, kicauan burung-burung gereja, dan embun yang hendak menetes di sela-sela matahari sedang ranum-ranumnya. Serta hijau padi, yang rimbun disertai angin sepoi-sepoi. Suasana seperti itu masih bisa kita jumpai di desa. Desa masih menyimpan aneka kecantikan alam di pagi […]
Pertanian dan Hubungan Manusia dengan Alam
Review Buku Non Fiksi By Arif Saifudin Yudistira on 8 Agustus 2016 ; 1,311 views Rating (0 votes, average: 0.00 )
Log in to rate this. 0
Log in to rate this. 0
Pengalaman adalah guru yang tidak menghitung lama kursus pertanian dengan ukuran tahun,akan tetapi dengan ukuran abad, dan memberikan pelajaran tidak pada perorangan akan tetapi pada angkatan-angkatan D.R. Mansholt dalam Handelingen Van De Groninger maatschappij van Landbouw en Nijverheid,1880/81,hlm.121 (lebih…)