Arsip Tag | tembang macapat

tebak-tebakan-cangkriman

Menebak Cangkriman

Membicarakan sastra Jawa memang tak ada habisnya. Sastra Jawa mempunyai berbagai macam bentuk, mulai dari prosa, puisi, pantun–yang mempunyai sebutan berbeda dengan apa yang ada dalam sastra Indonesia, meskipun mempunyai beberapa kemiripan unsur. Di samping bentuk-bentuk itu, dalam sastra Jawa juga dikenal adanya bentuk pertanyaan tradisional. Danandjaja (2007: 33) menyatakan bahwa pertanyaan tradisional dalam bahasa Indonesia […]

Lanjut Baca
tebak-tebakan-cangkriman

Macapat dan Puisi Naratif

Luxemburg, dkk (dalam Widayat, 2011: 19) memberikan batasan-batasan mengenai jenis sastra, yakni teks naratif, teks drama, dan teks puisi. Teks naratif, yakni teks fiksi, bisa berupa prosa dan selanjutnya bisa disebut sebagai prosa fiksi. Teks ini mengisi seluruh permukaan halaman. Teks drama, yakni bersifat dialog, isinya membentangkan sebuah alur. Dalam teks ini sering dijumpai bidang […]

Lanjut Baca