Membaca buku bisa menolong kita dari ketidaktahuan. Sewaktu belanja di toko buku online, saya bersyukur menemukan buku Peladjaran Sastera Indonesia (1957) karya Usman Effendi. Melihat judulnya saja saya berpengharapan bisa memiliki pengetahuan yang cukup tentang sastra. Buku boleh dibilang tipis, tapi isinya cukup memberikan gambaran mengenai sastra Indonesia. (lebih…)
Arsip Tag | toko buku online
Realisme Kronjot Babi
Review Buku Fiksi By Berita Buku on 24 Januari 2014 ; 347 views Rating (0 votes, average: 0.00 )
Log in to rate this. 0
Log in to rate this. 0
Kronjot babi jelas benda nyata. Bisa ditemukan dengan mudah. Entah di pasar yang jual babi, di tempat jagal babi, ataupun di kandang-kandang babi.