Arsip Tag | komposisi tulisan

20201126_125613

Tulisan dan Permenungan

Seorang penulis adalah seorang pengamat sekaligus. Ia mengambil jarak dari sebuah fakta yang dibentangkan. Dengan demikian, ia dituntut untuk jeli, sekaligus kreatif mengambil sudut pandang. Seperti orang mencuci, ia harus pandai untuk memeras realitas, merangkum, memadatkan, serta menghadirkan ulang pada pembaca. Penulis, mirip seorang peracik. Komposisi tulisan memuat pengamatan, data, hingga wacana yang dipunya. Sejauh […]

Lanjut Baca