Arsip Tag | penulis

qoute-robert-kiyosaki

Robert Toru Kiyosaki

Berita Buku – Bila ada orang yang pernah membuktikan bahwa sekolah formal yang kita kenal saat ini tidak mengajarkan orang untuk menjadi kaya, orang itu adalah Robert Toru Kiyosaki. Kiyosaki yang kemdian terkenal dengan nama Robert Kiyosaki ini menulis buku kontroversi yang tidak menganjurkan orang pergi ke sekolah jika ingin kaya, selama sekolah itu tidak […]

Lanjut Baca
sumber gambar dari worksmartlivesmart.com

Beberapa Keuntungan Menjadi Seorang Kutu Buku

Berita Buku – Dalam kehidupan manusia, orang yang tergila-gila pada buku mudah sekali ditemukan. Orang-orang ini sering disebut sebagai kutu buku. Seorang kutu buku seringkali terlihat hanya melakukan kegiatan yang sama setiap harinya, yakni membaca buku. Mereka juga jarang keluar rumah untuk sekedar hang out, dan mungkin tidak menyukai aktivitas di luar ruangan atau kegiatan […]

Lanjut Baca
syarat-dan-ketentuan-portal-berita-buku

Sejenak Hening

“Kapan terakhir kalinya kamu tidak melakukan apapun? 10 menit saja, tanpa gangguan. Diam. Benar-benar tidak melakukan apa-apa. Tidak bergerak. Tidak melakukan apapun. Tidak Twitter-an. Tidak cek email. BBM-an. SMS-an. Internetan. Nonton TV…” Berita Buku – Hening. Sebuah kata sederhana namun sarat makna. Kata hening bisa berarti diam, atau bisa juga berarti suatu keadaan tanpa suara. […]

Lanjut Baca
menulis-cerpen-yang-asyik

Bisakah Seorang Penulis Hidup dengan Layak?

Berita Buku – Tak banyak orang yang ingin menjadi seorang penulis. Alasannya terutama karena memang tidak berbakat. Atau memang karena ingin berprofesi lain. Tapi, ada pula yang beralasan kalau penulis itu gajinya kecil. Benarkah itu? Sudah menjadi rahasia umum bahwa seorang penulis memang berpenghasilan rendah. Tak hanya di Indonesia saja, di beberapa negara lainnya juga […]

Lanjut Baca