Usia memang tidak selalu sejalan dengan kedewasaan. Usia senja tidak selalu cocok dengan konsep kebersahajaan atau kematangan. Semakin massalnya uban tidak paralel dengan semakin mandirinya seseorang. Oleh karena itu jangan terlalu percaya pada usia.73 tahun usia Bangsa Indonesia menarik setiap orang untuk bertanya, “Sudah cukup dewasakah bangsa kita?” (lebih…)
Arsip Tag | berpikir kritis
Buku Pengantar Berpikir Kritis
Log in to rate this. 0
Begitu berat untuk menstrukturisasikan nalar. Ungkapan realistis yang sangat mudah ditemui di tengah-tengah khalayak umum, terutama moment masuknya pembelajar-pembelajar baru di perguruan tinggi. “Filsafat”, menjadi momok menakutkan, begitu garang karena pembahasan yang menukik serta “mendakik-ndakik”, begitu menyeramkan karena akan menghantui alam pikiran sehingga nyenyak tidur akan terusik. Ditambah lagi kesan “elit” yang selalu menempel dan […]
Kekerasan Sosial sebagai Persoalan Berpikir
Log in to rate this. 0
Selasa, 1 Agustus 2017 satu nyawa harus melayang karena sebuah “dugaan”. Musibah itu menimpa Muhammad Aljhara (Zoya), seorang teknisi yang sehari-hari bekerja memperbaiki amplifier. Kepala keluarga berusia 30 tahun itu tewas secara tragis oleh amukan massa yang tersulut emosi. Korban tak mampu melindungi diri, bahkan sujud meminta maaf sudah tidak berguna. Citra bangsa kita yang […]
Partisipasi Mahasiswa Mengentaskan Kemiskinan
Log in to rate this. 0
Ada banyak cerita yang mengatakan kalau mahasiswa sekarang ini sangat apatis dan apolitis. Mereka digambarkan sebagai kelas masyarakat yang terpisah dari kenyataan sosial. Mereka dituduh sebagai kelas masyarakat yang tidak lagi memiliki kepekaan sosial. Waktu mereka hanya habis untuk memuaskan hasrat menjalani hidup yang hedonistik. “Tak ada yang bisa diharapkan dari mahasiswa untuk melakukan transformasi […]
Banalitas Kejahatan Korupsi dan Urgensi Berpikir Kritis
Log in to rate this. 0
Belakangan ini, selain terfokus pada isu pilkada yang selalu heboh, perhatian publik secara nasional terkonsentrasi pada lembaga Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI). Sayangnya, perhatian ini mencuat justru karena kabar miring yang menimpa ketua DPD Irman Gusman. Seperti yang diberitakan oleh Tribunnews, pada Jumat (16/9/2016) tengah malam, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) secara mengejutkan menangkap […]
Membangun Pikiran Positif
Log in to rate this. 0
Oleh Elvan De Porres “Apa yang Anda temukan dalam pikiran Anda adalah apa yang Anda letakkan di sana. Maka, letakkanlah hal-hal yang baik di sana.” (Ron Rathbun) Dalam dasawarsa terakhir ini, tak jarang ditemui konflik berkeliaran di mana-mana. Segala kesalahpahaman langsung disengketakan, bahkan dengan pertumpahan darah. Yang ada dalam pikiran manusia hanyalah kebencian. Sebuah aura […]